Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Widget Atas Posting

Me and Family : Harta yang Paling Berharga



Foto ini diambil pada tanggal 16 Maret 2013 di kampus AUB Surakarta dalam rangka menghadiri wisuda ayahku. Yang paling kiri itu Puntadewa, maksudnya pakdheku. Ayah adalah anak ke-4 dari lima bersaudara laki-laki semua. Setelah acara wisuda selesai kami makan-makan sekeluarga untuk merayakannya di rumah makan Es Masuk 2, Grogol. Tak ada yang lebih indah selain melihat sebuah keluarga berkumpul bersama. Keluarga tak kan bisa tergantikan oleh apapun. Keluarga adalah harta kita yang paling berharga.(dyn)


 Postingan ini diikutsertakan dalam CAPek-Ma Berbagi  dengan Tema “Me and Family”
Deena Setyowati
Deena Setyowati Just wanna write what I want to write . . .

2 comments for "Me and Family : Harta yang Paling Berharga"

  1. Betul2 keluarga Long Life education...

    Terima Kasih telah berpatisipasi dalam kegiatan CAPek-Ma berbagi: "Me and Family" Semoga mbak sekelurga senantiasa dalam limpahan Rahmat dan kasih sayang-Nya bahagia dunia-akhirat.. Amin Ya Rabbal Alamin...

    ReplyDelete
    Replies
    1. Aamiin ya Allah,,,wahh seharusnya judulnya keluarga long life educationn,,,kenapa ga kpikiran ksitu yaa,,,kan keren,,,mgkin bisa menginspirasi,,,hehe

      Delete