Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Widget Atas Posting

Soal CPNS Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) Keuangan

Soal CPNS Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) Keuangan



1. Sistem yang dianut dalam pembayaran bea masuk adalah asas
a. self assessment
b. semi self assessment
c. withholding assessment
d. official assessment
JAWABAN
a. self assessment
karena self assessment adalah asas yang dianut dalam pembayaran bea masuk

2. Yang tidak termasuk dalam nilai pabean untuk penghitungan bea masuk barang impor
adalah bila dihitung berdasarkan
a. nilai transaksi barang yang bersangkutan, barang identik dan barang serupa
b. metode reduksi
c. metode deduksi
d. metode komputasi
3. Laporan keuangan bersifat
dalam menilai persediaan pada masa harga cenderung menurun, maka harga yang
dipakai adalah harga ... .
A. perolehan
B. terendah antara harga pasar dengan harga perolehan
C. pasar
D. taksiran
JAWABAN A
karena untuk menilai suatu barang digunakan ketentuan harga terendah antara harga pasar dengan harga perolehan, supaya tidak terjadi kerugian dalam menilai barang


4. Lembaga pembiayaan merupakan lembaga keuangan bukan bank, karena ... .
A. memperoleh dana dar
B. pemberian pinjaman dengan jaminan
C. prosedur peminjaman mudah
D. tidak menerima simpanan atau tabungan
JAWABAN
D. tidak menerima simpanan atau tabungan
tidak menerima simpanan atau tabungan adalah tugas dari bank umum

5. Untuk memajukan pertumbuhan industri kecil pemerintah menunjuk bank guna memberikan kredit permodalan, dalam hal ini bank berfungsi ... .
A. memajukan perekonomian
B. menyalurkan dana masyarakat
C. investasi
D. memanfaatkan dana yang menganggur
JAWABAN
A. memajukan perekonomian
memajukan perekonoian adalah salah satu tugas bank, kaena denagn memberikan kredit akan dapat memajukan perekonomian

6. Salah satu unsur dalam pengertian pajak adalah ….
A. adanya kontrapretasi langsung yang didapat
B. tidak harus didasarkan undang
C. sifatnya dapat dipaksakan
D. untuk membayar utang luar negeri yang jatuh tempo
JAWABAN
C. sifatnya dapat dipaksakan
unsur dalam pajak yaitu pembayaran pajak harus berdasarkan undang sifatnya dapat dipaksakan, tidak ada kontraprestasi (Imbalan) yang langsung dirasakan oleh pemungut pajak.

7. Jangka waktu pengajuan surat permohonan keberatan Wajib Pajak kepada Dirjen Pajak paling lambat ….
A. 1 bulan
B. 3 bulan
C. 6 bulan
D 12 bulan
JAWABAN
B. 3 bulan
karena jangka waktu pengajuan surat permohonan keberatan Wajib Pajak kepada Dirjen Pajak paling lambat 3 bulan.

8. Negara diibaratkan sebagai perusahaan asuransi yang memberikan perlindungan warga negara dengan cara mengharuskan warga neragar untuk membayar premi ke negara dalam bentuk pajak, hal ini merupakan pendapat dalam teori ….
A. perlindungan
B. kepentingan
C. daya pikul
D. asuransi
JAWABAN
D. asuransi
karena teori asuransi menyatakan bahwa Negara diibaratkan sebagai perusahaan asuransi yang memberikan perlindungan warga negara dengan cara mengharuskan  untuk membayar premi ke negara dalam bentuk pajak

9. Pemerintah dalam memungut pajak, minimal harus ada 3 variabel penting, yaitu .....
A. subjek pajak, objek pajak, tarif pajak
B. subjek pajak, objek pajak, hukum pajak
C. tarif pajak, hukum pajak, wajib pajak
D. wajib pajak, objek pajak, hukum pajak
JAWABAN
A. subjek pajak, objek pajak, tarif pajak
Pemerintah dalam memungut pajak minimal harus ada 3 (tiga) variabel penting, yaitu subjek pajak (siapa yang menanggung pajak), objek pajak (apa yang dikenakan pajak), dan tarif pajak (berapa besarnya)

10. Anggaran merupakan alat perencanaan yang harus memperhatikan hubungan antara anggaran yang satu dengan yang lain. Aspek lain yang penting dalam perencanaan adalah …
A. Persetujuan dari pihak yang berwenang.
B. Perencanaan dana yang tersedia seefisien mungkin.
C. Mengevaluasi terhadap pelaksanaan pekerjaan.
D. Membandingkan realisasi dengan perencanaan.

JAWABAN
B. Perencanaan dana yang tersedia seefisien mungkin.
karena aspek lain yang penting dari perencanaan dengan menggunakan anggaran adalah perencanaan dana yang tersedia seefisien mungkin. Semua belanja memerlukan dana (uang), dan dana adalah sumber daya yang langka, serta menjadi kebiasaan bahwa seringkali keperluan dana melebihi dana yang tersedia.
11. Aspek yang harus mencakup dalam anggaran sektor publik diantaranya adalah aspek....
A. Pengendalian
B. yang cenderung sentralitstis
C. yang bersifat spesifikasi
D. yang menggunakan prinsip anggaran bruto
JAWABAN
      A.     Pengendalian

12. Dalam estimasi anggaran sumber dalam negeri dapat diklasifikasikan sebagai
pendapatan pajak diantaranya ...
A. Uang pendidikan
B. Bea masuk
C. Hasil penjualan barang pemerintah
D. Bantuan proyek
JAWABAN
     B.      Bea masuk

13. Obligasi yang setelah jangka waktu tertentu, selama masa tertentu pula dengan perbandingan atau harga tertentu, dapat ditukarkan mmenjadi saham dari perusahaan emiten disebut…
A. Reksadana
B. Convertible bond
C. Prefered stock
D. Derivatif
JAWABAN
B. Convertible bond
convertible bond adalah obligasi yang pada masa tertentu, jangka waktu tertentu dan
harga tertentu dapat ditukarkan menjadi saham

14. Hubungan antara risiko dan return (keuntungan) yang diharapkan merupakan hubungan yang bersifat linier atau searah, maksud dari hubungan linier adalah.....
A. semakin besar risiko suatu aset, semakin tinggi pula return yang diharapkan
B. semakin besar return yang diharapkan, semakin kecil resiko yang ditimbulkan
C. semakin besar keuntungan yang dihapkan, semakin kecil risiko yang ditimbulkan
D. semakin kecil resiko suatu aset, semakin besar keuntungan yang diharapkan

JAWABAN
     A.     semakin besar risiko suatu aset, semakin tinggi pula return yang diharapkan semakin besar risiko suatu aset maka semakin tinggi pula return yang diharapkan artinya ada hubungan yang searah.

15. Opsi yang diterbitkan oleh perusahaan untuk membeli saham dalam jumlah dan
yang telah ditentukan dalam jangka waktu tertentu, disebut.....
A. derivatif
B. put option
C. call option
D. waran
JAWABAN
D. waran
waran adalah Opsi yang diterbitkan oleh perusahaan untuk membeli saham dalam jumlah dan harga yang telah ditentukan dalam jangka waktu tertentu



Halaman Selanjutnya>>





 soal skb keuangan daerah
soal skb keuangan pdf
soal skb verifikator keuangan
soal skb analis keuangan
soal skb pengelola keuangan
contoh soal skb keuangan
soal skb pengadministrasi keuangan
soal skb penata keuangan
soal skb keuangan cpns
soal tkb keuangan
soal skb administrasi keuangan
soal studi kelayakan bisnis aspek keuangan
contoh soal skb analis keuangan
contoh soal skb administrasi keuangan
contoh soal skb aspek keuangan
contoh soal studi kelayakan bisnis aspek keuangan
soal skb verifikator keuangan mahkamah agung
soal skb bidang keuangan
bank soal skb
contoh soal tkb keuangan cpns
soal skb cpns pengelola keuangan
soal skb cpns verifikator keuangan
contoh soal skb verifikator keuangan
contoh soal skb pengelola keuangan
contoh soal skb pengadministrasi keuangan
contoh soal skb penata keuangan
soal skb pengelola keuangan daerah
soal skb akuntansi dan keuangan
contoh soal skb akuntansi dan keuangan
contoh soal skb formasi akuntansi dan keuangan
download soal skb verifikator keuangan
contoh soal skb analis
soal skb farmasi
contoh soal skb pengelola data
soal skb pdf
kumpulan soal skb
soal skb
soal.skb
contoh soal skb pdf
soal soal skb
contoh soal soal skb
soal skb penata keuangan kemenkumham
contoh soal skb kementerian keuangan
contoh soal skb penata keuangan kemenkumham
soal skb laporan keuangan
soal skb penata laporan keuangan
soal skb penyusun laporan keuangan
soal skb analis laporan keuangan
soal skb penata laporan keuangan pdf
soal skb pengelola laporan keuangan
contoh soal skb penata laporan keuangan
contoh soal skb penyusun laporan keuangan
latihan soal skb
contoh soal.skb
contoh soal skb manajemen keuangan
materi skb keuangan
materi soal skb
soal skb pengelolaan keuangan
soal skb verifikator keuangan pdf
soal soal skb analis keuangan
contoh soal skb
soal tes skb verifikator keuangan
soal tes skb pengelola keuangan
contoh soal cpns skb verifikator keuangan
skb keuangan
soal-soal skb
Deena Setyowati
Deena Setyowati Just wanna write what I want to write . . .

Post a Comment for "Soal CPNS Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) Keuangan"